Jurnalismewarga.id – Pematangsiantar | Rapat Musyawarah Cabang KONI Pengcab Persatuan Olahraga Billyard Seluruh Indonesia (POBSI) bertempat di Jalan Singosari Kelurahan Bantan Siantar Barat Kota Pematangsiantar Tepatnya Di Kantor KONI Kota Pematangsiantar .
Dalam Muscab tersebut secara Aklarasi terpilihnya Ketua POBSI Kota Pematangsiantar Bernama Boy Sitorus berkat Pilihan Para Atlit dan pelatih serta wasit Billyard Kota Pematangsiantar,Yakni beberapa Nama Atlet ,Wasit dan pelatih yang memilih Ketua POBSI :
1.punguan Sihombing
2.Rivai Tampubolon
3.Ringgom Aritonang
4.Tommy Nasution
5.Ridho Sinaga
6.Herman Lim
7.Salsa
8.Fikri Abdillah Pulungan
9.Sudarno Wijaya
10.Bobby
11.Rimco Nainggolan
12.Halasson Manulang .
Didalam Muscab Tersebut secara Sah terpilih Tunggal Memimpin Pengcab POBSI Pematangsiantar Adalah Boy Sitorus Wakil Ketua Eben Sibuea Sekretaris Sandi Simangunsong Bendahara Agave Nainggolan dan Pembina Pendapotan Simangunsong Penasehat From Siahaan,Roy Simangunsong serta Humas Dan Media Rimco Nainggolan SE,Try Aditya .
Namun Acara Muscab KONI Pengcab POBSI Juga Di Hadirin Ketua KONI Pematangsiantar Bernama Jayadi Sagala dan dihadiri Ketua Provinsi Sumatera Utara POBSI Bernama Ahmad Fadil Nasution serta Kabid olahraga Dinas Pariwisata Bernama Marganda Sihombing
Saat berpidato Ketua KONI Pematangsiantar mengatakan ” Semoga POBSI Kota Pematangsiantar ini Terus Kompak dan Dapat Menghasilkan Atlit- Atlit Billyard yang berprestasi di Kota Pematangsiantar,Semoga Nantinya POBSI Pematangsiantar Dapat Mengharumkan Nama Kota Pematangsiantar Melalui Atlit-Atlitnya di PON 2024 “ucapnya
Lalu Ketua POBSI Provinsi Sumatera Utara Juga Mengatakan ” Selamat Kepada Ketua POBSI Yang Terpilih Yaitu Boy Sitorus,Sah Terpilih Tunggal secara Aklamasi dan semoga Ketua POBSI yang terpilih ini dapat nantinya menghasilkan bibit – bibit Atlet Billyard yang berprestasi di kota Pematangsiantar,dan Semoga nantinya POBSI Pematangsiantar mengharum kan nama Sumut maupun kota Pematangsiantar dalam Tournamen PON 2024 nantinya ” ucapnya .(T3)